Sabtu, 20 September 2014

bisakah bisnis internet bisa kaya

Ketika saya masih sekolah SMA tahun 1994 sudah mendengar Bill Gates menciptakan microsoft dan saat itu belum banyak yang kenal internet dan bisnis internet. Bill gates yang merintis bisnis internet tidak lepas dari munculnya korporasi IBM (international bussiness machine) yang waktu itu belum berkembang seperti sekarang ini. Faktanya saau ini dia orang terkaya dan menyumbangkan asetnya untuk kemanusiaan sampai jutaan dolar. Terus apakah orang Indonesia bisa? bisakan seperti itu.

Kalau menurut saya belum bisa karena yang orang-orang bule ciptakan adalah sistem operasi dan aplikasinya mereka lebih maju dibidang teknologi informasinya. Kebanyakan kita adalah follower dan kadang ketinggalan juga. Untuk kita yang mempunyai kemampuan minim, masih bisa sukses tapi harus ada komitmen untuk menciptakan ide dan selalu di upayakan setiap saat. Dalam dunia online misalnya, jika dan bis menciptakan web yang sangat bermanfaat bagi manusia pasti akan banyak dikunjungi dan mereka mengambil manfaat dari trafik tersebut. Pendapatan periklanan akan tinggi disamping lainnya.

0 komentar:

Posting Komentar

 
;